Friday , 29 March 2024
Indonesia | English
Our Product
WATER & WASTE WATER TREATMENT TECHNOLOGY (WTP, WWTP, STP)

>> DOWNLOAD COMPANY PROFILE <<



Advanced Oxidation Processes

ADVANCED OXIDATION PROCESSES (AOPs)  
 
Penggunaan AOPs (Advanced Oxidation Process) untuk pengolahan limbah, khususnya limbah berat dan beracun yang tidak bisa diolah dengan sistim biologi biasa.
AOPs adalah sebuah terobosan teknologi terapan yang berbiaya 'reliable' namun menjadi sebuah solusi terhadap permasalahan limbah biologi. Sistim AOPs mudah pengoperasiannya dan tidak sulit perawatannya.
 
 
Bagaimana cara kerja AOPs ?
 

 
OH radikal akan dihasilkan dengan mengkombinasikan tiga jenis zat oksidant: O3, H2O2 and UV. Unit Advanced Oxidation Process akan menghasilkan radikal (OH0) sebagai oksidator kuat yang akan menghancurkan/menguraikan hampir semua polutant dalam limbah. 
 
 
 
 
 
Mekanisme Reaksi:
 
O3/H2O2   +   UV →  3 (OH0), kemudian  (OH0 radikal akan menghancurkan hampir semua jenis polutant dan hasil akhirnya tinggal menyisakan H2O + CO2 dalam effluent yang sangat jernih.
 
Proses reaksi akan terjadi pada tabung reaktor yang masa reaksinya (resident time) akan tergantung kepada jenis limbah dan kapasitas untuk mencapai baku mutu yang diinginkan sesuai dengan persayaratan regulasi setempat.
 
 
Kelebihan:
 
  • Tidak ada bau
  • Tidak ada sludge
  • Tidak perlu bakteri dan nutrient
  • Tidak butuh tempat/lahan yang luas
  • Sangat mudah pengoperasiannya, dan
  • Mudah dan sangat murah perawatannya
 
Ingin melihat salah satu pengalaman proyek kami ? Klik saja di sini
 
Untuk informasi lebih lanjut hubungi kami: Phone: +6221 8873531  Fax: +6221 8873532 
Email: info@zevanya.com